Acara vaksinasi yang dilaksanakan di Kelurahan Gambir Baru dan Kelurahan Karang Anyer di sebelah masjid ikhwaniah, Kelurahan Sentang Lk. VI di Jln. Langsat, Kelurahan Siumbut-Umbut di Jln. Kecipir Lk. I, dan Kelurahan Kisaran Naga, pada Jumat 03 Desember 2021 dalam rangka percepatan penanggulangan Covid-19 di Kecamatan Kota Kisaran Timur yang dipantau langsung oleh Camat Kota Kisaran Timur dan Lurah Se-Kecamatan Kota Kisaran Timur.