KECAMATAN KOTA KISARAN TIMUR LAKSANAKAN KEGIATAN GOTONG ROYONG RUTIN DI KELURAHAN MUTIARA

Kecamatan Kota Kisaran Timur laksanakan kegiatan gotong royong rutin di Kelurahan Mutiara di Jalan Khalifah Lk. V dan VI dan di Jalan Tower Lk. V dan VII, kegiatan gotong royong ini diikuti oleh Lurah, Staf Kelurahan, LPM, Kepling, Babinsa dan Babinkamtibmas. Jumat (02 September 2022)

Gotong royong ini dilaksanakan guna menjaga kebersihan lingkungan dan menjadi pedoman bagi masyarakat sekitar.














Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama