BerandaKegiatan RAPAT PEMBENTUKAN KOPERASI MERAH PUTIH KELURAHAN SIUMBUT-UMBUT byKecamatan Kota Kisaran Timur -Mei 27, 2025 0 Lurah Siumbut-Umbut pimpin rapat pembentukan Koperasi Merah Putih di aula Kantor Lurah Siumbut-Umbut. Selasa (27/05/2025) Kegiatan ini dihadiri oleh perangkat Kelurahan, LPM, Kepala Lingkungan, Masyarakat dan hadirin lainnya. Tags: Kegiatan News Facebook Twitter